Infoandromedia - Lenovo S850 adalah salah satu smartphone berlayar lebar besutan Lenovo asal Cina. Lenovo S850 pertama kali di rilis sejak Februari 2014 di cina, kemudian baru dirilis di indonesia pada Juni 2014. Smartphone ini menawarkan spesifikasi yang sangat mumpuni dengan kelas menegah ke atas dengan harga sekitar tiga jutaan rupiah. Menawarkan kinerja yang cukup responsif dengan prosesor quad core dari mediatek berkecepatan 1,3 Ghz, dan juga fotografi yang sangat baik dengan kamera belakang 13 Mega Pixel dan kamera depan 5 Mega Pixel. Untuk lebih jelasnya silahkan simak kelebihanya di bawah ini :
Kelebihan Lenovo S850 - Akses internet sudah mendukung 3G HSDPA. Dan mendukung juga EDGE Dan GPRS. Tersedianya dua buah slot sim card gsm yang keduanya bisa hidup secara bersamaan atau yang dikenal dengan istilah dual SIM. Memiliki ukuran layar yang lebar yaitu 5 inci sehingga pengguna bisa leluasa menggunakan menu menu yang ada pada layar secara lebih leluasa.
Kekurangan Lenovo S850 - Kapasitas baterai yang sanagat standar untuk lebar layar 5 inci. yaitu hanya 2000 mAh. namun sudah cukup baik karena mampu melakukan panggilan suara hingga 12 jam dan 336 jam standby. Tidak disediakan nya penyimpanan exsternal, jadi pengguna tidak bisa menambah kapasitas penyimpanan pada handphone lenovo S850. jadi harus puas dengan penyimpanan internal sebesar 16 GB.Namun kapasistas tersebut sudah lah cukup hanya untuk pemakain setandar, Belum mendukungnya USB OTG, yang berfungsi untuk memindah data dari handphone langsung ke flashdisk.Layar belum dilapisi lapisan pelindung layar, Layar belum mengadopsi teknologi IPS, jadi masih setandar.
Spesifikasi Lengkap :
Keluaran
|
2014
|
GENERAL
|
|
Jaringan
|
GSM 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2
/ 3G HSDPA 900 / 2100
|
LAYAR
|
|
Tipe
Ukuran
|
Capacitive touchscreen, 16M colors
720 x 1280 pixels, 5.0 inches (~294 ppi
pixel density) Multitouch up to 5 fingers
|
DIMENSI
|
|
Ukuran
Berat
|
141 x 71 x 8.2 mm
140 g
|
AUDIO
|
|
Fitur
Jack
Speakerphone
|
Vibration, MP3 Ringtones
3,5 mm Jack Audio
Ya
|
Memory
|
|
Internal
Eksternal
|
16 GB Storage, 1 GB RAM
-
|
Data
|
|
3G
EDGE
GPRS
WLAN
Bluetooth
USB/Port
|
HSDPA 21 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps
Ya
Ya
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, Wi-Fi hotspot
v3.0 with A2DP
microUSB v2.0
|
Kamera
|
|
Primer
Sekunder
Video Record
|
13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flashFeatures
Geo-tagging, touch focus, face detection, HDR
5 Megapixel (2560 x 1920)
Ya
|
Baterai
|
|
Talk Time
Tipe
Standby
|
Up to 13 h
Non-removable Li-Po 2000 mAh battery
Up to 336 h
|
Fitur
|
|
OS
CPU
Browser
GPS
Messaging
Fitur Tambahan
|
Android
OS, v4.2.2 (Jelly Bean)
MediaTek
MT6582 Quad-core 1,3GHz Cortex-A7 GPU Mali 400MP2
HTML
A-GPS
SMS(threaded
view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
Java
Emulator, FM Radio, Browser, Calculator, Camera, Clock, Calendar, Media
Player, E-Book Reader, Video & Audio Recorder
|
Fitur Lain
|
|
Multiple SIM
Video Player
MP3 Player
Audio Record
|
Dual SIM GSM-GSM
MP4/H.264/H.263 player
MP3/WAV/eAAC+ player
Ya
|
HARAGA
|
|
Baru
|
Rp. 2,800,000.00
|
Bekas
|
Rp. 2,400,000.00
|
Update
|
28 Maret 2015
|
0 Response to "Harga dan Spesifikasi Lenovo S850"
Posting Komentar